Andre Taulany Terhitung Sudah Tiga Kali Ajukan Cerai

.com, – Komedian kondang yang juga artis ternama tanah air kembali jadi sosotan usai dirinya terhitung mengajukan gugatan cerai terhadap sang istri, Erin alias untuk ketiga kalinya ke Pengadilan Agama Tigaraksa, pada Jumat (9/5)

Andre mendaftarkan perkara baru dengan isi tuntuan yang masih sama. Sebelumnya, gugatan yang diajukan Andre ditolak lantaran dinilai tak sesuai dengan ketentuan.

BACA JUGA :   Sah! Penasehat DPC IMO-Indonesia Dilantik Jadi Anggota DPRD

“Untuk perkara Andre Taulany itu sudah mengajukan perkara baru, yaitu Andre Taulany dia yang mengajukan ini perkara cerai talak (kepada istrinya),” ungkap Humas PA Tigaraksa, Ummi Azma kepada media, Selasa (6/5).

Permohonan cerai ketiga ini didaftarkan melalui kuasa hukumnya. Baik Andre maupun Erin disebut Ummi memakai kuasa untuk menyelesaikan urusan ini.

BACA JUGA :   Sebanyak 3 Tokoh Ekonomi Biru Dapat Penghargaan KKP

Ummi kemudian mengungkap bahwa sidang cerai Andre Taulany dan Erin sudah berlangsung, dengan agenda di antara keduanya. Andre dan Erin hadir dalam persidangan tersebut.

“Untuk perkara ini sudah dimediasi karena para pihak, Andre dan istrinya, hadir di persidangan,” jelas Ummi. Red/HS

BERITA TERKAIT

BERITA TERKINI

error: Content is protected !!