IAWP 2021, Mendagri ; Polwan Sangat Dibutuhkan Sebagai Pengayom Masyarakat

PUTRAINDONEWS.COM

Manggarai – NTT | Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyampaikan tema Yang di ambil dari Konferensi Polwan Sedunia atau International Association of Women Police (IAWP) sangat tepat mengenai peran polisi wanita pada pusat pangung pemolisan atau pion artinya jangan hanya bergerak sampe pangung kepolisian saja.

Hal ini disampaikan Tito saat memberikan keterangan pers di Hotel Meruorah Labuan Bajo Manggarai Barat Nusa Tengara Timur Senin,08/11/21.

BACA JUGA :   Kawasan Inti Seluas 6.671 hektar, 78 Peserta Lolos Administrasi Sayembara Konsep Ibu Kota Nusantara

“Dalam masyarakat polisi juga sangat di butuhkan sebagai pengayom masyarakat, menjaga keamaan, perlindungan sehingga peran polisi sangat berpengaruh di tengah masyarakat ujarnya.”

Tito pun berharap agar organisasi IAWP menjadi mesin pendorong gender equality di dalam semua kehidupan masyarakat karena masih ada banyak negara yang mana peran wanita belum diakui secara maksimal.

BACA JUGA :   Komisi I DPRD Riau Mengingatkan Masyarakat Agar Tidak Menerima Uang Suap dari Caleg Menjelang Pemilu

Maka dari itu kata Tito polwan harus membuktikan diri sebagai pendorong peran wanita untuk persamaan gender terutama di negara-negara dengan keadilan gender yang belum maksimal tutupnya. Red/Ben

BERITA TERKAIT

BERITA TERKINI

error: Content is protected !!