Tambahan Pesawat Untuk TMC

PUTRAINDONEWS.COM

PEKANBARU – RIAU | Mulai Senin kemarin datang 2 Pesawat tambagan untuk perkuatan untuk operasi Teknologi Modifikasi Cuaca / hujan buatan di Pekanbaru yaitu Cassa 212-200 kapasitas 1 ton dan Hercules C-130 kapasitas 4 ton. Sehingga saat ini tersedia 4 pesawat yaitu Cassa 212-200 dari BPPT dan 3 pesawat bantuan TNI.

Seluruh pesawat akan beroperasi di 6 provinsi yaitu Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan. Pergekan pesawat sesuai dengan keberadaan awan potensi hujan hasil analisis BMKG.

BACA JUGA :   Disuntik dr. Terawan, Ketua DPD RI Optimis Vaksin Nusantara Mampu Atasi Pandemi Covid-19

Pesawat CN 295 pagi tadi jam 06.00 WIB diberangkatkan ke Palangkaraya Kalimantan Tengah karena menurut laporan BMKG sudah terdapat potensi awan hujan. Pesawat akan melakukan operasi penyemaian awan hujan di wilayah Kalimantan agar bisa menjadi hujan untuk membantu pemadaman karhutla di Kalimantan. (**)

BERITA TERKAIT

BERITA TERKINI

error: Content is protected !!